
Kadang-kadang, aku membayangkan masa tua seperti ini.
Sebuah rumah di pinggir pantai berpasir putih. Jaraknya tak lebih dari seperlemparan batu dari rumah ke pantai. Tak apa sesekali angin kencang datang. Asal jangan sampai berupa badai.
Maka, menulislah untuk berbagi. Agar ceritamu abadi.
Secara fisik, Bosnia Herzegovina ini indah sekali.
Keindahan itu bisa terlihat, antara lain, dari lansekap Sarajevo, ibu kota negara seluas 51.000 km persegi ini. Sarajevo berada di ketinggian sekitar 500 meter. Kota ini dikelilingi pegunungan Dinaric sehingga lebih mirip lembah. Sungai Miljacka membelahnya dengan air jernih yang mengalir tanpa henti.