Maka, Ajarkanlah Agama walau Sambil Berwisata

0 , , Permalink 0
Pemandu menerangkan tentang Islam kepada turis di Masjid Biru, Istanbul. Foto: Anton Muhajir

Akhirnya, kesebalan saat tiba di Istanbul terbayar juga.

Pada hari ketiga, hari terakhir di ibu kota Turki ini, aku bisa juga menikmati sebagian ikon Istanbul yang seolah memanggil-manggil selama ini. Tiga di antara ikon itu adalah Masjid Biru, Hagia Sophia, dan Grand Bazaar.

Continue Reading…

Turki, Kesan Awal yang Bikin Sebal

0 , Permalink 0
Antre di pos pemeriksaan Imigrasi Bandara Istanbul, Turki.

Dari daftar negara tujuan jalan-jalan, Turki berada di urutan pertama.

Banyak hal menggoda tentang negara ini, terutama keberagamannya. Sebagai titik temu Asia dan Eropa pun Islam dan Barat, Turki terlihat mampu menjadikan posisi itu sebagai bagian dari kekayaan sejarah dan budayanya.

Continue Reading…