Tag: LSM
-
Mengawinkan Seni dan Gerakan untuk Perubahan
Written by
on
Ternyata, banyak juga gerakan-gerakan sosial di Bali. Sabtu pekan lalu, mereka berkumpul di Desa Budaya Kertalangu, Denpasar. Tidak hanya untuk menunjukkan apa saja yang mereka sudah lakukan tapi juga bersenang-senang.
-
Krisis SDM di Dunia LSM (Bali)
Written by
on
Tak banyak yang berubah setelah sekitar 15 tahun berlalu. Wajah-wajah yang aku kenal sejak awal 2000-an itu masih sama: Mbak Catur, Mbok Denik, Pak Suar, Ngurah Gembrong, dan semacamnya. Begitu…
-
Panduan Ringkas Membuat Siaran Pers lebih Efektif
Written by
on
Saya sering geregetan kalau baca siaran pers dari LSM. Berdasarkan pengalaman saya, organisasi non-pemerintah memiliki informasi-informasi sangat menarik dan layak masuk media. Namun, sebagian besar belum bisa menuliskannya dengan baik…
-
Membantah Fitnah para Pendukung Reklamasi
Written by
on
Lama-lama gerah juga dengan fitnah dari para hantu ini. Melalui media sosial, terutama Facebook dan Twitter, mereka terus menyebar tudingan terhadapĀ para penolak reklamasi Teluk Benoa.
-
Menjaga Bara Kelompok Sipil Pulau Dewata
Written by
on
Ada diskusi menarik hari ini dengan teman-teman aktivis LSM di Bali. Diskusi ini diadakan Yayasan Manikaya Kauci (YMK) yang berulang tahun ke-21. Mengaca pada umurnya, maka YMK ini salah satu…
-
Berkah Lumpur Mengubah Kampung Laut
Written by
on
Setelah sekitar tiga jam perjalanan lewat laut, kami justru menemui orang sedang memanen padi. Perjalanan kami tersebut untuk melihat bagaimana dampak program mitra Misereor di lokasi program. Kunjunganini merupakan bagian…